Frequently Asked Question

Cara Mengatasi Tidak Bisa Akses Ke File Sharing
Last Updated a year ago

Cara Mengatasi Tidak Bisa Akses Ke File Sharing

Apabila muncul gambar seperti di bawah ini

image

Maka langkah yang bisa dilakukan ialah :

image

1. Klik “Computer” lalu pilih “Map network drive”. Maka akan muncul tampilan seperti gambar yang diatas.

image

2. Setelah itu di bagian “drive” pilih drive M kemudian di bagian folder diisi dengan “\\alam-sutera.co.id\public” kemudian klik finish.

3. Setelah klik finish, apabila muncul seperti gambar di bawah ini klik “Yes”.

image

4. File sharing dapat diakses kembali. (E)

Please Wait!

Please wait... it will take a second!